Jumlah Politisi Muslim di Parlemen Inggris Terus Bertambah
Ilustrasi Parlemen Inggris |
Jumlah Politisi Muslim di Parlemen Inggris Terus Bertambah. Dalam
dunia perpolitikan Inggris, kaum muslimin mencatat sejarah baru. Hal ini karena
bertambahnya muslim Inggris yang menjadi anggota parlemen. Tercatat ada 13
orang muslim di parlemen Inggris
Seperti dilansir Dream.co.id, jumlah tersebut merupakan yang
terbanyak dalam sejarah perpolitikan Inggris. Yang melebih jumlah sebelumnya
yaitu hanya berjumlah 8 orang saja.
Jumlah ini merupakan yang terbanyak sepanjang sejarah
Inggris. Sebelumnya, anggota parlemen muslim Inggris berjumlah 8 orang. Selain itu
juga versi mengungkapkan bahwa terdapat delapan wanita muslimah yang juga duduk
di jajaran anggota parlemen Inggris yang berasal dari Partai Buruh sebanyak 6
orang, Partai Konservatif 1 orang dan Partai Nasional Skotlandia (SNP) 1 orang.
Dalam pemilu kali ini juga terdapat satu orang muslimah dari
partai SNP dan ini merupakan yang pertama. Begitu juga dengan Partai
Konservatif Inggris yang memiliki satu anggota muslimah. Selain di Inggris, di
Skotlandia juga terdapat 4 orang muslim yang terpilih untuk pertama kalinya di
jajaran partai oposisi.
0 Response to "Jumlah Politisi Muslim di Parlemen Inggris Terus Bertambah"
Post a Comment
Tinggalkan Komentar Anda